Posted by : Unknown Thursday, January 24, 2013


Kepulauan Derawan adalah sebuah kepulauan yang berada di Kabupaten BerauKalimantan Timur. Di kepulauan ini terdapat sejumlah obyek wisata bahari menawan. Pulau derawan adalah surga tropis, pemandangan pasir pantai putih halus, laut murni yang berubah warna dari hijau ke biru gelap. Anda akan menemukan kura-kura raksasa, lumba-lumba, ikan pari, duyung dan barakuda, ubur-ubur stingless. Ikan Hiu Derawan di sini merupakan salah satu keragaman hayati di dunia.Disinilah Anda dapat menemukan 460 jenis karang dan juga menemukan lebih dari 870 jenis ikan di sini, mulai dari kuda laut kerdil hingga pari manta raksasa.





Kepulauan Raja Ampat merupakan rangkaian 4 pulau yang berdekatan dan berlokasi di barat bagian Kepala Burung Pulau Papua, Kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat.



Pantai tikus terletak di Desa Rebo Kelurahan Kenanga, Kecamatan Sungailiat. Pantainya yang cekung, berpasir putih halus.










{ 1 comments... read them below or add one }

Welcome to My Blog

Translate

song

Time

Visitor

Flag Counter
Powered by Blogger.

- Copyright © 2013 My Favorite -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -